Sherlock Holmes adalah tokoh detektif fiksi karangan Sir Arthur Conan Doyle. Holmes yang menyebut dirinya sebagai seorang detektif konsultan ini dikenal akan ketajaman penalaran logis, kemampuan menyamar, dan keterampilannya dalam menggunakan ilmu forensik untuk memecahkan berbagai kasus.
Sherlock Holmes adalah tokoh detektif idola saya. Yang paling menarik menurut saya dari Sherlock Holmes adalah kemampuan deduksinya (Deduksi adalah penarikan kesimpulan dari keadaan yang umum atau penemuan yang khusus dari yang umum) yang luar biasa.
Dalam metode deteksi, ia melakukan pemisahan antara fakta yang penting dan yang cuma kebetulan saja, lalu membuat teori berdasarkan fakta yang tersisa. Jika terdapat fakta baru yang bertentangan dengan teorinya, ia akan membuat ulang teori berdasarkan fakta baru tersebut. Dia juga mengumpulkan data-data tentang peristiwa pembunuhan dimasa lampau berupa kliping-kliping Koran berita kriminal karena Holmes berpendapat bahwa semua kasus pernah dilakukan dan akan dilakukan lagi. Dalam memecahkan kasus ia seringkali ditemani oleh dr.Watson. Holmes berbagi kamar dan pengalaman dengan sahabat (dr.Watson) sekaligus penulis kisah petualangannya.
Nah penasaran dengan ceritanya ? ayo download koleksi ceritanya di bawah ini dan temukan keseruan memecahkan kasusnya!
Novel (Karya Conan Doyle) :
1. Penelusuran Benang Merah
2. Empat Pemburu Harta
3. Lembah Ketakutan
4. Anjing Baskerville
Cerita Pendek (Karya Conan Doyle) :
5. Petualangan Sherlock Holmes
- Skandal di Bohemia
- Perkumpulan Orang Berambut Merah
- Kasus Identitas
- Misteri di Boscombe Valley
- Lima Butir Biji Jeruk
- Pria Berbibir Miring
- Batu Delima Biru
- Lilitan Bintik-Bintik
- Ibu Jari Sang Insinyur
- Bangsawan Muda
- Tiara Bertatahkan Permata Hijau
- Petualangan di Copper Beeches
6. Memoar Sherlock Holmes
- Silver Blaze
- Wajah Kuning
- Pegawai Kantor Bursa
- Gloria Scott
- Ritual Musgrave
- Tuan Tanah Reigate
- Si Bungkuk
- Pasien Rawat Inap
- Penerjemah Bahasa Yunani
- Dokumen Angkatan Laut
- Kasus Penutup
7. Kembalinya Sherlock Holmes
- Petualangan Rumah Kosong
- Kontraktor Norwood
- Gambar Orang Menari
- Petualangan Pengendara Sepeda
- Petualangan Sekolah Priory
- Peter Si Hitam
- Charles Augustus Milverton
- Petualangan Enam Napoleon
- Petualangan Tiga Pelajar
- Kacamata Berbingkai Keemasan
- Pemain Belakang Yang Hilang
- Petualangan Abbey Grange
- Petualangan Noda Kedua
8. Salam Terakhir Sherlock Holmes
- Petualangan di Wisteria Lodge
- Petualangan Kotak Kardus
- Petualangan Lingkaran Merah
- Rencana Bruce-Partington
- Petualangan Detektif Sekarat
- Menghilangnya Lady Frances Carfax
- Petualangan Kaki Setan
- Salam Terakhir
9. Buku Kasus Sherlock Holmes
- Petualangan Klien Ternama
- Petualangan Prajurit Pucat
- Petualangan Batu Mazarin
- Rumah Beratap Susun Tiga
- Petualangan Vampir Sussex
- Petualangan Tiga Garrideb
- Kasus Jembatan Thor
- Petualangan Lelaki Merangkak
- Petualangan Surai Singa
- Penyewa Kamar Berkerudung
- Gedung Tua Shoscombe
- Pensiunan Pengusaha Cat
Karya Non Original :
1. Sherlock Holmes & Laskar Jalanan Baker Street
- Misteri Kematian Bintang Sirkus
2. Kumpulan Kasus Seru Jilid 1
- Petualangan Diplomat Bulgaria
- Petualangan Generasi Kedua
- Misteri Pusaran Warwickshire
- 2 Petualangan April Mop
- Kasus Pertempuran Terakhir
3. Kumpulan Kasus Seru Jilid 2
- Petualangan Penyewa Dorset Street
- Petualangan Biarawan Tak Berkepala
- Petualangan Alat Pengatur Gaya Inersial
- Misteri Kutukan Addleton
- Kasus Peracun Camberwell
- Petualangan Pria Paris
4. Kumpulan Kasus Seru Jilid 3
Oke Semoga Bermanfaat :D